Stim Ikan Ala Chinese

Stim Ikan Ala Chinese

Penilaian
5,0 
Stim ikan menggunakan ikan senangin yang dicampurkan dengan saos ala chinese.
Hasil Waktu Persiapan Waktu Memasak
1 3 menit 10 menit

Bahan-bahan

Cara memasak

1. Masak saos ala chinese dengan cara pertama oseng bawang putih dan jahe.
2. Tambahkan air secukupnya.
3. Tambahkan kecap asin
4. Tambahkan saos tiram.
5. Tunggu hingga mendidih.
6. Jika ikan sudah masak siram dengan saos ala chinese.
7. Tunggu hingga mendidih.
8. Stim ikan senangin dengan daun bawang, cabai merah dan cabai hijau di atasnya.

Ringkasan Gizi

Terdapat 134kalori dalam 1 porsi Stim Ikan Ala Chinese.
Rincian Kalori: 8% lemak, 24% karb, 68% prot.
Informasi Gizi
Ukuran Porsi
per porsi
per porsi
Energi
561 kj
134 kkal
Lemak
1,27g
Lemak Jenuh
0,259g
Lemak tak Jenuh Ganda
0,502g
Lemak tak Jenuh Tunggal
0,221g
Kolesterol
70mg
Protein
23,49g
Karbohidrat
8,14g
Serat
1g
Gula
1,19g
Sodium
1567mg
Kalium
552mg
Penghitung Kalori 100% Gratis

Temukan Resep Lainnya

Saring Menurut Jenis Makanan

Resep Terbaru